Berbagai macam bentuk suplemen kesehatan dengan mudah kita jumpai di
pasaran. Mulai dari tablet hisap, tablet minum, hingga yang berupa serbuk.
Namun, apakah suplemen kesehatan aja udah cukup? Bisa iya bisa tidak,
tergantung kebutuhan. Bagi kaum hawa, menjaga kesehatan itu sama pentingnya
dengan menjaga kecantikan. Ibaratnya kedua hal tersebut merupakan investasi di
masa depan (iya, investasi kan ga cuma saham aja 😁)
Sebagai seorang perempuan, memilih produk yang pas itu layaknya mencari
jodoh (wkwkwkwk). Apa yang cocok di A belum tentu cocok di B, begitu juga
sebaliknya. Kebetulan beberapa waktu lalu aku baru nyobain suplemen kesehatan
yang punya fungsi sebagai suplemen kecantikan juga. Double combo!
Produk yang sedang aku konsumsi namanya Vita Milky dari Shinjumi. Sebenernya produk ini asalnya dari Malaysia, namun sudah beredar di pasar Indonesia. Vita Milky sendiri menurut info yang aku temukan, merupakan minuman untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan memberikan manfaat kesehatan bagi kulit serta tubuh.
Beberapa varian rasa yang ditawarkan, yaitu Vita Milky
Strawberry, Vita Milky Mango, dan Vita Milky Date Palm. Nah, karena aku
penasaran ama produk tetangga ini, aku memutuskan buat nyobain Vita Milky rasa
Strawberry. Okay, untuk review lengkapnya simak tulisan aku dibawah ini ya...
PACKAGING
Box yang dipunya Vita Milky ini bentuknya mirip ama susu kotak, hanya saja ukurannya lebih besar. Satu box Vita Milky berisi 15 sachets yang masing-masing sachetnya memiliki berat 18 gram.
INGREDIENTS
Krim non susu, Gula merah, Sweet whey, Bubuk jus strawberry, Arabic gum,
L-Cysteine, Mineral premix, Vitamin premix, Madu, Asam Askorbat, Ekstrak Tomat,
Ekstrak Zaitun, Ekstrak Kurma, Kismis, Ekstrak Fig
TOP INGREDIENTS
L-Cysteine
Mengurangi kerusakan DNA akibat sinar UV, membantu menjaga kulit tampak awet muda
Gum Arabic
Memperbaiki sistem pencernaan, mengurangi nafsu makan, dan meningkatkan energi
Tomato Extract
Berkontribusi untuk melindungi kulit dari radiasi ultraviolet (UV)
Fig Extract
Meningkatkan hidrasi kulit, mengurangi kulit kering,
mengencangkan kulit, termasuk kulit yang rawan kemerahan.
MANFAAT
- Mencerahkan kulit
- Mengatasi pigmentasi
- Kontrol nafsu makan
- Memberikan hidrasi pada kulit
- Memperbaiki kulit luar
- Menekan formasi melanin
Selama 15 hari mengkonsumsi Vita Milky Strawberry, aku merasa perut jadi lebih mudah kenyang dan badan jadi lebih fit serta segar. Untuk manfaat kecantikannya, kulitku yang biasanya kering kalau nggak pakai body lotion juga terasa lebih lembab dari biasanya. Soal klaimnya yang bikin cerah gimana? Iya bikin cerah juga kok. Mungkin ini karena aku imbangi dengan perawatan dari luar juga, jadi hasil cerah yang aku dapatkan semakin terlihat nyata.
CARA PENYAJIAN
Vita Milky Strawberry |
1. Tuang 1 sachet Vita Milky Drink ke dalam gelas
2. Tambahkan air hangat, aduk hingga bubuk tidak nmenggumpal
3. Jika ingin diminum dingin, tambahkan air dingin & es batu, aduk rata
4. Vita Milky Drink siap disajikan
Biasanya aku minum ini sehari sekali di pagi hari setelah sarapan. Oiya, saat bikin Vita Milky saranku kalian seduh pakai air hangat dulu agar bubuk susunya tidak menggumpal. Kalau udah baru deh tambahin air dingin dan es batu. Segaaaar...
INFORMASI NUTRISI
ternyata produk dari Malaysia ya mbak, aku pikir dari Indo, namanya soalnya ke-indo indoan gitu
BalasHapusteruss kemasannya warnanya unyu, pinky pinky, jadi bikin orang penasaran buat beli, apalagi bagus buat cewek cewek ini ya biar kulitnya jadi lebih sehat juga ya
Kemarin sempet mau beli, tp lupa checkout, eh malah sempet kosong. Trus ada juga yg jual tp hrgnya dinaikin mahal. Ntr aku mau cek lagi ah, semoga stok barunya udh ada.
BalasHapusAku rrutin sih mba kalo utk suplemen kulit. Udah sadar diri Krn umur udh nyari 40 hahahaha. Makanya yg namanya suplemen anti aging udh rutin aku minum dari umur 30. Tapi biasanya bentuk kapsul sih. PGN juga coba yg dalam bentuk minuman gini :)
Casinos that accept US players - BaBon
BalasHapusCasinos that accept US players. It is 벳 365 코리아 먹튀 a huge industry that is frisurenpin.com a member of the 다 파벳 먹튀 US Gambling 골인 뱃 Commission (GCC). The Government's role is 바카라슈 to